Postingan

LATIHAN SOAL US SEJARAH PAKET C

Gambar
SOAL UJIAN SEKOLAH SEJARAH INDONESIA PROGRAM MIPA/IPS TAHUN PELAJARAN 2019/2020 SOAL PILIHA GANDA 1.       “Sejarah adalah ilmu yang bertugas menyelidiki sejumlah   perubahan – perubahan, kejadian – kejadian dan peristiwa – peristiwa dalam kenyataan di sekitar kita”. Defin i si   sejarah diatas merupakan pendapat dari .... A.      Ibnu Khaldun B.      Sartono Kartodirjo C.      Muhammad Ali D.      Kuntowijoyo E.       Nugoho Notosusanto 2.       Perhatikan informasi di bawah ini! Secara singkat, sejarah sebagai ilmu adalah sejarah yang ditulis atau dikaji dengan melalui proses dan metode secara ilmiah, sehingga diperoleh kebenaran yang benar-benara nyata. Kemudian ciri-ciri sejarah sebagai ilmu terdiri dari empiris/nyata, objektif, generalisasi, metode ilmiah dan sistematis. Berdasarkan inf...